Pj Bupati Jeneponto Serius Ingin Adopsi Bayi yang Ditemukan Penuh Luka di Tepi Jalan

    Pj Bupati Jeneponto Serius Ingin Adopsi Bayi yang Ditemukan Penuh Luka di Tepi Jalan
    Pj Bupati Jeneponto Junaedi Bakri ingin mengadopsi bayi perempuan yang ditemukan di tepi jalan di Lingkungan Tolo Toa, Kelurahan Tolo Timur, Kecamatan Kelara.

    JENEPONTO - Pj Bupati Jeneponto Junaedi Bakri rupanya tak main-main ingin mengadopsi bayi yang ditemukan di tepi jalan, tepatnya di Lingkungan Tolo Toa, Kelurahan Tolo Timur, Kecamatan Kelara pada Minggu, 14 April 2024 sekira pukul 04.00 WITA.

    Ia menanggapi serius nasib malang bayi berjenis kelamin perempuan tersebut yang sempat viral diberbagai media sosial.

    "Makanya saya bilang kalau memang secara aturan boleh saya adopsi biar saya yang adopsi karena ini juga menjadi tanggungjawab saya selaku pejabat kepala daerah saat ini, " ucap Junaedi Bakri terlihat iba kepada Indonesiasatu.co.id, Senin (15/04/2024).

    Meskipun, sejauh ini Bupati Junaedi Bakri belum sempat menemui bayi malang ini di RSUD Lanto Daeng Pasewang Jeneponto. Namun, pihaknya sudah mengarahkan orangnya untuk terus dipantau.

    "Saya belum sempat lihat tapi saya sudah arahkan anak-anak ke rumah sakit untuk pantau. Saya ini sementara perjalanan menuju Jeneponto juga, " terangnya.

    Saat ini, bayi perempuan dengan ciri-ciri berkulit putih dengan berat badan 3 kg dan panjang 46 cm tersebut dalam perawatan medis di rumah sakit Lanto Daeng Pasewang Jeneponto.

    Informasi dihimpun, bayi itu ditemukan oleh warga dipinggir jalan Lingkungan Tolo Toa dalam keadaan hidup dan penuh luka di badannya diduga akibat gigitan dan cakar binatang anjing.

    Untuk sementara kasus tersebut masih dalam tahap penyelidikan polisi (*).

    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Gelar Konsolidasi, DPD NasDem Usung Dua...

    Artikel Berikutnya

    Pj Bupati Jeneponto Siap Adopsi Bayi yang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Tak Ingin Bikin Susah Orang Tua, Wanita Berparas Cantik Asal Jeneponto Ini Pilih Jadi Sales Marketing
    Setiap Kampanye Dialogis, Pendukung PASMI Membludak, Paslon Bupati Nomor 2 Dipastikan Kuat di Pilkada Jeneponto
    Tingkatkan Pelayanan Kesehatan, Dinkes Jeneponto Bakal Bangun Fasilitas LABKSDA dan PUSTU, Ini Lokasinya
    Jaringan Tim Paslon Nomor 2 Paris-Islam Makin Menguat, Dukungan Suara untuk PASMI Mendominasi di Tiap Desa dan Kelurahan
    Misi Pelayanan Keliling Disdukcapil Jeneponto Nyaris Rampung 11 Kecamatan, Berikutnya akan Sasar Kampus dan SMA/Sederajat
    Setiap Kampanye Dialogis, Pendukung PASMI Membludak, Paslon Bupati Nomor 2 Dipastikan Kuat di Pilkada Jeneponto
    Tingkatkan Pelayanan Kesehatan, Dinkes Jeneponto Bakal Bangun Fasilitas LABKSDA dan PUSTU, Ini Lokasinya
    Tak Ingin Bikin Susah Orang Tua, Wanita Berparas Cantik Asal Jeneponto Ini Pilih Jadi Sales Marketing
    Pj Bupati Minta kepada BKDD, Pelamar Ber-KTPel Jeneponto Harus Jadi Prioritas Khusus untuk Seleksi CPNS
    Aksi Cepat, Dinkes Jeneponto Atensi Seorang Warga 10 Tahun Lumpuh Total di Desa Bontosunggu
    Ciptakan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024, Polres Jeneponto Undang Insan Pers Bangun Sinergitas
    Perkuat Kolaborasi Aksi Antar Pemkab dan PP, Pj Bupati Jeneponto Temui Kemenparekraf RI, Ini yang Dibahas
    Selamat, Pj Bupati Junaedi Bakri Serahkan SK kepada 287 PPPK Lingkup Pemerintahan Jeneponto
    Makin Dicintai Rakyat, Permintaan Baliho Dukungan Paslon Bupati Jeneponto Paris - Islam Terus Bertambah
    Dugaan Rudapaksa dan Pencurian di Mannuruki, Penasehat Hukum Korban Harap Perbuatan Pelaku Diakumulatif

    Ikuti Kami